Breaking News

Ketua DPW NasDem Sulsel Lakukan Silaturahmi dan Ramah Tamah Dengan Pelaku Usaha Perikanan se Kota Palopo.

 






Radar Jakarta,-

Wakil ketua Komisi IV DPR RI sekaligus sebagai Ketua DPW Nasdem Sulsel Rusdi Masse melakukan silaturahmi dan Ramah Tamah dengan pelaku usaha perikanan se Kota Palopo, pada Rabu (10/8/2022) kemarin.

Silaturahmi tersebut tampak begitu cair lantaran dilakukan dialog dan diskusi dengan pelaku usaha perikanan yang ada di Kota Palopo.

"Terpilihnya saya di kota Palopo ke DPR RI, secara tidak langsung menjadi tanggung jawab saya, untuk menyampaikan apa yang menjadi kendala nelayan, pelaku usaha yang ada di sini, mencarikan solusinya mewakili daerah pemilihnya dan itu komitmennya," tutup eks Bupati Sidrap dua periode tersebut.

@official_nasdem.

@rusdimasse

@fraksinasdem

Salama'Ki Tapada Salama!!!


Reporter: Andi Abdul Razak B.Wahiduddin.

Editor: Ra Ja.net/redaksi.

Tidak ada komentar